Tuesday, January 09, 2007

tentang penikmat adanya

saya. kapan terakhir kali lo melakukan hal yang manusiawi?
teman. manusiawi?
saya. iyah. kencan, bergandengan tangan. jalan - jalan ke pantai tanpa mikir macem2, makan malam tanpa topik yang diperdebatkan. tidak pula dengan perasaan dan otak yang saling bertentangan.
teman. hahaha. gw udah lupa.
teman. lo?
saya. pas kmaren itu, yang gw ketemu ma lo.
teman. sebelumnya?
saya. sebelumnya? hm... lupa!!

**edited conversation with him on a grey afternoon.

padahal kamu tau tak, lampu - lampu yang dipasangkan pada pohon kamboja sepanjang trotoar jalan pantai kuta tetap saja berkerlipan meski kita tak lagi sedang bersamanya. dan katakan padaku, apa lagi yang perlu dikhawatirkan?

6 comments:

Anonymous said...

aku menikmati setiap cacianku dee!
hihi, cacian terhadap postingan melow-mu.
ayo tingkatkan kualitas pacaran... huahahaha

Anonymous said...

hmm, aku dimana waktu itu yah?

Anonymous said...

kencan dew...hahaha..
kapan yah?

Anonymous said...

hmm mati rasa wi

Anonymous said...

karena kebahagiaan itu hal yang manusiawi dew... jadi ngga bisa disalahkan :)

Anonymous said...

keindahan yang rutin pun bisa jadi hal yang biasa. hati-hati.